Dinas Sosial Prov. Banten Adakan Layanan Psikososial Penyintas Bencana Kebakaran TPA Rawa Kucing Kota Tanggerang

    Dinas Sosial Prov. Banten Adakan Layanan Psikososial Penyintas Bencana Kebakaran TPA Rawa Kucing Kota Tanggerang

    Publik Banten.Id – Senin (23/10/2023) Damkar Kota Tanggerang sibuk dengan pemadaman kebakaran yang terjadi di TPA Rawa, seperti terkutip dari media REPUBLIKA.Co.Id bahwa keterangan dari saksi bernama Awang (58 tahun) menuturkan kronologi kebakaran yang tengah terjadi di TPA tersebut. “Kebakaran ini berawal dari api kecil diklenteng dekat TPA tersebut awal kebakaran di klenteng dekat TPA pada Kamis siang. Penyebab kebakaran belum jelas, bisa percikan api dari puntung rokok atau sinar matahari atau yang lain, " (Red.Kutip 25/10/2023).

     

    Dinas Sosial Provinsi Banten mendengar kabar bencana tersebut bergerak aktif untuk membantu korban bencana dengan mengadakan layanan psikososial bagi korban kebakaran TPA Rawa Kucing.

    Di komandoi oleh Ibu Irma mengatakan pada awak media; “ Ketika sudah terjadi bencana memang tidak dapat dihindari akan tetapi sebagai manusia kitak tidak bisa tinggal diam, banyak trauma akan nampak terkhusus bagi anak-anak korban bencana. Kami Dinas Sosial Provinsi Banten datang demi meringankan derita korban dengan segala bantuan baik sembako ataupun layanan psikososial ini”. (24/10/23).

     

    Layanan yang dikhususkan untuk para korban bencana kebakaran ini diadakan diaula kantor Kecamatan Neglasari Kota Tanggerang dengan bertujuan memulihkan psikologis penyintas bencana yang dipesertai sekitar 80 orang korban bencana terkhusus anak-anak dan para orang tuanya.

     

    “ Layanan psikososial ini diisi berbagai kegiatan pisikologi dengan komunikasi interaktif seperti bercerita, permainan kelompok dan mitigasi bencana bagi orang tua, mewarnai gambar dan banyak lainnya. Kesemua itu sebagai buktinyata bahwa Dinsos Banten selalu hadir ditengah Masyarakat” Pungkas Ibu Irma.

    (Tim Redaksi)

    dinsos prov. banten pemda prov. banten dprd prov. banten komisi v sekretariat daerah prov. banten pj. gubernur banten dinsos kab. lebak ksb. banten
    Farid Padlani

    Farid Padlani

    Artikel Sebelumnya

    Memperingati Hari Santri Nasional (HSN)...

    Artikel Berikutnya

    DPK. KNPI Cilograng bersama Aktifis Kesehatan...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    TV Parlemen Live Streaming
    Irdam Brawijaya Hadiri Konsolidasi Wilayah Panitia Pemilihan Kecamatan Pilkada se-Jawa Timur
    537 Perusahaan Kelapa Sawit Beroperasi Tanpa HGU, Menteri Nusron Sampaikan akan Ada Sanksi
    Buntut Dugaan Lambannya Penanganan Bencana di Baduy, RPM Minta Inspektorat Lebak Jangan Tinggal Diam"
    Ombudsman Duga Pengangkatan dan Pengukuhan 478 Pejabat Pemprov Banten Ada Maladministrasi
    Tekan Angka Laka lantas Kanit Binmas Polsek Cilograng Bripka Agus Hendriyana S.H dan anggota melaksanakan Giat Gatur di SMAN 1 Cilograng
    Wartawan Sedang Meliput Diduga Diserang Kepala Inspektorat Deli serdang
    H.Ade Imanuddin S.H  Selaku Ketua Umum PERPAM Mengucapkan selamat Ultah ke 17 kecamatan Pulo sari
    Wartawan Sedang Meliput Diduga Diserang Kepala Inspektorat Deli serdang
    Buntut Dugaan Lambannya Penanganan Bencana di Baduy, RPM Minta Inspektorat Lebak Jangan Tinggal Diam"
    Tekan Angka Laka lantas Kanit Binmas Polsek Cilograng Bripka Agus Hendriyana S.H dan anggota melaksanakan Giat Gatur di SMAN 1 Cilograng
    H.Ade Imanuddin S.H  Selaku Ketua Umum PERPAM Mengucapkan selamat Ultah ke 17 kecamatan Pulo sari
    Ombudsman Duga Pengangkatan dan Pengukuhan 478 Pejabat Pemprov Banten Ada Maladministrasi
    Kapolsek Cilograng Akp Asep Dikdik melaksanakan Kegiatan giat Bimtek Pelaksanaan Tahapan Penghitungan dan Rekapitulasi (Sirekap) Pemilu Tahun 2024 di Desa Gunung Batu dalam rangka Coling sytem Pemilu 2024 Desa Gunung batu Kec.Cilograng
    ORMAS DPD PERPAM LEBAK SELATAN SOROTI DUGAAN KECURANGAN PROYEK PAVING BLOCK DI DESA CIKATOMAS KEC. CILOGRANG LEBAK - BANTEN
    Bhabinkamtibmas Polsek Bayah Polres Lebak Hadiri Musdes Pembahasan dan Penetapan APBDes TA. 2024 Desa Darmasari
    Hari Keempat, Polres Lebak Polda Banten Laksanakan Operasi Keselamatan Maung 2024 Di Simpang Malang nengah
    Tekan Angka Laka lantas Kanit Binmas Polsek Cilograng Bripka Agus Hendriyana S.H dan anggota melaksanakan Giat Gatur di SMAN 1 Cilograng

    Ikuti Kami